Amerika Latin, Pengakses Internet Paling Cepat

Headline

Ingin tahu wilayah mana yang paling cepat pertumbuhan akses internetnya? Amerika Latin.Amerika Latin merupakan negara dengan pertumbuhan pasar terbesar untuk akses internet dan jumlahnya dapat berlipat ganda dalam waktu 10 tahun ke depan, ungkap sebuah studi terbaru.
"Saya pikir saat ini merupakan dekade milik wilayah kami," ujar Rodrigo de la Parra, Regional Vice-President for the Internet Corporation for Assigned Names and Numbers.

http://t2.gstatic.com/images?q=tbn:ANd9GcTiYwcV85qcWb74p8Ubz8YQf2ij7J5PHmXh9KDA608fJKR5B1P0h9CpufRH3g

"Amerika Latin merupakan sebuah yang tanpa ragu lagi memiliki pertumbuhan lebih akses internet untuk tingkat dunia," tambahnya, seperti dikutip dari Physorg.
Penetrasi pasar internet untuk tiap rumah di wilayah Amerika Latin kini sekira 30 persen, dibandingkan dengan angka hampir 100 persen di negara-negara berkembang.

http://thumbs.dreamstime.com/thumblarge_527/1281002433z09Ep5.jpg



sumber:http://teknologi.inilah.com/read/detail/1841654/amerika-latin-pengakses-internet-paling-cepat

0 comments:

Posting Komentar